Tuesday, January 16, 2018

Daftar Turnament Major yang tidak boleh kamu lewatkan di tahun ini.

        Dimusim 2017/2018 sederetan turnament mulai dari turnament minor hingga major sudah melakukan kuaifikasi. ada 10 throphy major yang siap diperebutkan oleh tim tim DotA 2 salah satunya adala The International 2018. selain dari The International 2018 turnament major lainnya juga tidak kalah seru dan jangan sampai kamu lewatkan.

kali ini saya akan membagikan daftar dari turnament major yang akan di gelar pada tahun 2017/2018.
1. ESL One Hamburg 2017 ( 26 Oktober 2017 - 29 Oktober 2017 ) Dimenangkan oleh Virtus.Pro setelah      mengalahkan Team Secret 2-0.
2. DreamLeague Season 8 ( 1 Desember 2017 - 4 Desember 2017 ) Dimenangkan Oleh Secret setela          mengalahkan Team Liquid 3-0.
3. ESL One Katowice 2018 ( 20 Februari 2018 - 25 Februari 2018 ) Diikuti oleh Team Secret, Virtus.Pro,      Team Liquid, Na`Vi, Newbee, EG, Mineski, dan Vici Gaming melalui Direct Invited; Team Kinguin dan        OG dari kualifikasi eropa; Team Effect dari CIS; LGD dari china; Fnatic dari SEA; Complexity Gaming        dari america Utara dan Infamous dari amerika selatan.
4. The Bucharest Major 2018 ( 4 Maret 2018 - 7 Maret 2018  ) Diikuti oleh Team Liquid, Na`Vi, Newbee,        EG, Mineski, Complexity Gaming, Vici Gaming, LFY, Virtus.Pro, dan Team Secret melalui Direct                Invited;OG kualifikasi Eropa; Vega Squadron Kualifikasi CIS; VGJ.Thunder kualifikasi china; TNC              Kualifikasi SEA; Optic Gaming kualifikasi amerika utara dan Pain Gaming kualifikasi amerika selatan.
5. Dota 2 Asia Championship 2018 ( 30 Maret 2018 - 7 April 2018 ) Diikuti oleh Invictus Gaming,                  Newbee Team Liquid, Vici Gaming, Virtus.Pro, dan Team Secret melalui DIrect Invited dan untuk              kualifikasi region masih belum dilakukan.
6. EPICENTER XL ( 27 April 2018 - 7 Mei 2018 ) Diikuti oleh Team Liquid dan Virtus.Pro yang                      mendapatkan Direct Invited. untuk tim yang mendapatkan Direct Invited dan kualifikasi region masih        belum dilakukan.
7. Mars Media ( 14 Mei 2018 - 20 Mei 2018 ) untuk tim yang ikut masih belum diumumkan.
8. ESL ( 25 Mei 2018 - 27 Mei 2018 ) 
9. PGL ( 4 Juni 2018 - 10 Juni 2018 )
10. The International 2018 ( Masih belum di Umumkan )


Bagi setiap tim baik turnament major maupun minor akan menjadi hal yang sangat penting selain Prize Pool yang disajikan jumlah Point yang terkumpul untuk dapat mendapatkan Direct Invited akan sangat penting. dalam beberapa turnament jadwalnya sangat padat hal ini harus diperhatikan setiap tim untuk dapat tetap maksimal dalam peforma dan dapat mengikuti semua turnament demi mengumpulkan poin guna menapatkan Direct Invited di The International 2018.

Bagi pecinta DotA 2 tentunya turnament seperti ini sangat dinantikan karena di turnament inilah mereka dapat menyaksikan pertarungan tim favorit mereka. so jangan lewatkan satupun turnament dan catat jadwalnya. terus nantikan informasi dari kami untuk update update selanjutnya.

Terimakasih


0 komentar :

Post a Comment